Perulangan, Aray, dan Fungsi
Operasi Perulangan
Pada bahasa pemrograman C++ terdapat perulangan dimana perulangan (looping) itu adalah perulangan statement dengan jumlah tertentu jika kondisi terpenuhi.
Dalam
C++ terdapat 3 tipe perulangan, yaitu :
-For
statement
-While
statement
-Do
while statement
For
Statement
Perulangan
ini digunakan untuk mengulang eksekusi suatu ungkapan dengan jumlah pengulangan
yang sudah ditentukan. Contoh :
#include
<iostream>
#include
<cmath>
using
namespace std;
inline
int kuadrat (int x);
int
main(){
for(int
i=1 ; i<=6;i++){
cout<<kuadrat(i)<<"
"; }
}
inline
int kuadrat (int x){
return
x*x;
}
While Statement
Perulangan
ini dapat berfungsi seperti FOR statement juga dapat digunakan untuk proses
yang jumlah pengulangannya tidak dapat diketahui. Contoh :
#include
<iostream>
using
namespace std;
int
main() {
int
a = 1;
while(a
<= 10) {
cout<<a<<endl;
a++; }
}
Do While Statement
Perulangan
ini hanya dapat dijalankan bila pengetesan kondisi meenghasilkan nilai true.
Contoh
:
#include
<stdio.h>
#include
<conio.h>
#include
<ctype.h>
main()
{
int
UTS,Tugas,UAS;
float
NA;
char
Pil;
do
{
//input
printf("Masukkan
nilai Tugas : "); scanf("%i",&Tugas);
printf("Masukkan
nilai UTS : "); scanf("%i",&UTS);
printf("Masukkan
nilai UAS : "); scanf("%i",&UAS);
//proses
NA=(2*Tugas
+ 3*UTS + 5*UAS) / 10.0;
//output
printf("Nilai
Akhir : %5.2f\n",NA);
do
{
printf("Hitung
Lagi (Y/T) ? ");
Pil=toupper(getch());
printf("%c\n",Pil);
}
while
(Pil!='Y' && Pil!='T'); }
while
(Pil=='Y');
return
0;
}
Array
Variabel
Larik atau lebih dikenal dengan ARRAY adalah adalah Tipe
terstruktur
yang terdiri dari sejumlah komponen-komponenyang
mempunyai
tipe yang sama. Suatu Array mempunyai jumlah komponen yang banyaknya tetap.
Banyaknya komponen dalam suatu larik ditunjukan oleh suatu indek untuk
membedakan variabel yang satu dengan variabel yang lainnya. Variabel array
dalam Borland C++, dapat digolongkan menjadi tiga buah dimensi :
•
Array Berdimensi Satu.
•
Array Berdimensi Dua
•
Array Berdimensi Dua
Fungsi
Fungsi
(Function) merupakan blok dari kode yang dirancang untuk melaksanakan tugas
khusus. Kegunaan dari fungsi ini adalah untuk:
-
Mengurangi pengulangan penulisan program yang berulangan atau sama.
-
Program menjadi lebih terstruktur, sehingga mudah dipahami dan dapat lebih
dikembangkan.
Fungsi-fungsi
yang sudah kita kenal sebelumnya adalah fungsi main(), yang bersifat mutlak,
karena fungsi ini program akan dimulai, sebagai contoh yang lainnya fungsi
printf(), cout() yang mempunyai tugas untuk menampilkan informasi atau data
kelayar dan masih banyak lainnya.
Contoh
:
#include
#include
//awal
fungsi
void
luas(float s) {
float
luas;
luas=s*s;
cout<<”luas
: “<
}
//akhir
fungsi
void
main() {
float
sisi;
cout<<”menghitung
luas persegi”<
cout<<”Masukan
sisi : “; cin>>sisi;
luas(sisi);
// memanggil fungsi
getch();
Komentar
Posting Komentar